POLRES CIREBON KOTA, — Memasuki tahapan Pemilu tahun 2024. Bhabinkamtibmas Polsek Seltim polres Cirebon kota terus menjalin kemitraan untuk menciptakan kondisi yang Aman, Damai dan Kondusif.
Seperti halnya yang dilakukan Bhabinkamtibmas Kelurahan Larangan Aiptu Sumardiyono jalin komunikasi bersama warga Masyarakat